Lintas Media
  • Login
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
Indeks
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
No Result
View All Result
Lintas Media
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
Home News

PWI Aceh Utara Sukses Gelar Buka Puasa Bersama

April 13, 2023
Reading Time: 2 mins read
A A
PWI Aceh Utara Sukses Gelar Buka Puasa Bersama

Lhoksukon – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Aceh Utara sukses menyelenggarakan kegiatan buka puasa bersama Ramadhan 1444H, Rabu (12/4/2023), di Platinum Cafe, Kota Lhokseumawe.

BeritaTerkait

Pj Bupati Aceh Utara Dan Pangdam IM Tanam Perdana Program I’M Jagong

PMI Aceh Utara Lepas Keberangkatan Kontingen Ikuti Jumbara PMR di Aceh Tamiang

Persentase Stunting Berhasil Ditekan, Pemkab Aceh Utara Ikuti Penilaian Kinerja di Provinsi

Pada momentum silaturahmi ini turut dihadiri PJ Bupati Aceh Utara Azwardi AP, M.Si dan sejumlah pejabat pemerintah daerah.

ADVERTISEMENT

Sebelum memasuki waktu buka puasa, para pengurus dan anggota PWI Aceh Utara dan Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Aceh Utara serta para tamu lainnya yang berada di ruang VIP lebih dulu mendengarkan sedikit tausiah siraman rohani yang disampaikan oleh Ustadz Ikhwansyah.

Kemudian pada kesempatan itu juga, Ketua PWI Aceh Utara Abdul Halim SE turut memberikan sambutan. Abdul Halim menyampaikan terimakasih kepada PJ Bupati Azwardi dan sejumlah kepala dinas yang telah memenuhi undangan buka puasa bersama PWI Aceh Utara.

“Terimakasih kepada semuanya dan ini adalah sebuah kehormatan yang sangat luar biasa bagi Kami PWI atas kehadiran tamu-tamu spesial. Pemerintah Kabupaten Aceh Utara adalah mitra strategis PWI,” ucap Abdul Halim yang disambut dengan tepukan tangan.

Abdul Halim juga menyampaikan amanah serta salam dari Ketua PWI Aceh, Nasir Nurdin, yang mana beliau tidak dapat berhadir pada hari ini dikarenakan ada kegiatan lain di tingkat provinsi yang tidak bisa ditinggalkan.

Sementara itu, PJ Bupati Azwardi dalam memberi sambutannya menyampaikan bahwa kehadirannya pada acara buka puasa bersama PWI Aceh Utara merupakan pertemuan yang tepat, di waktu yang tepat dan dengan orang-orang yang tepat.

Azwardi mendukung penuh semangat rekan-rekan PWI Aceh Utara dalam mewujudkan kekompakannya. Ia berharap ke depan hubungan kerjasama PWI Aceh Utara dengan Pemkab Aceh Utara terus terjalin sebagaimana mestinya.

Pada penutupan terakhir dipandu oleh Ustadz Ikhwansyah dengan memberikan tausiyah yang mana momentum silaturahmi dengan cara buka puasa bersama seperti ini merupakan hal yang sangat baik dilaksanakan di bulan Suci Ramadhan.

Di samping itu, Ustadz Ikhwansyah juga menyampaikan bahwa wartawan adalah profesi yang sangat mulia sebagai penyambung lidah dan penyampai pesan yang bermanfaat. Maka dalam hal ini media merupakan profesi yang selalu berperan aktif dalam baik buruknya sebuah bangsa. (*)

Sumber : Buana.news
Tags: Gelar Buka Puasa BersamaPj Bupati Aceh UtaraPWI Aceh Utara
ShareSendShareTweet

Related Posts

Pj Bupati Aceh Utara Dan Pangdam IM Tanam Perdana Program I’M Jagong

Pj Bupati Aceh Utara Dan Pangdam IM Tanam Perdana Program I’M Jagong

Mei 23, 2023
PMI Aceh Utara Lepas Keberangkatan Kontingen Ikuti Jumbara PMR di Aceh Tamiang

PMI Aceh Utara Lepas Keberangkatan Kontingen Ikuti Jumbara PMR di Aceh Tamiang

Mei 20, 2023
Persentase Stunting Berhasil Ditekan, Pemkab Aceh Utara Ikuti Penilaian Kinerja di Provinsi

Persentase Stunting Berhasil Ditekan, Pemkab Aceh Utara Ikuti Penilaian Kinerja di Provinsi

Mei 18, 2023
Bersama Mukim dan Geusyik, Pemkab Aceh Utara Cari Solusi Kekeringan Di Krueng Pase

Bersama Mukim dan Geusyik, Pemkab Aceh Utara Cari Solusi Kekeringan Di Krueng Pase

Mei 17, 2023
Pemko Lhokseumawe Dukung Penuh Mitigasi Bencana dan Ekowisata Mangrove

Pemko Lhokseumawe Dukung Penuh Mitigasi Bencana dan Ekowisata Mangrove

Mei 16, 2023
Pj Bupati Aceh Utara Dampingi Pangdam IM Tinjau Lahan Jagung di Sawang

Pj Bupati Aceh Utara Dampingi Pangdam IM Tinjau Lahan Jagung di Sawang

Mei 11, 2023
Next Post
Rizal Syahyadi Dilantik Kedua Kalinya Sebagai Direktur Politeknik Negeri Lhokseumawe

Rizal Syahyadi Dilantik Kedua Kalinya Sebagai Direktur Politeknik Negeri Lhokseumawe

Pj Walikota Lhokseumawe Gelar Operasi Pasar Menjelang Idul Fitri

Pj Walikota Lhokseumawe Gelar Operasi Pasar Menjelang Idul Fitri

Terbaru

Demokrat Aceh Gelar Rakor Badan Komunikasi Strategis Se-Aceh

Demokrat Aceh Gelar Rakor Badan Komunikasi Strategis Se-Aceh

Maret 17, 2023
DPM-PPKB Aceh Utara Lakukan Monev Dana Desa Tahap 1 Tahun 2023

DPM-PPKB Aceh Utara Lakukan Monev Dana Desa Tahap 1 Tahun 2023

April 13, 2023
Biografi Singkat Abu Tumin Blang Bladeh

Biografi Singkat Abu Tumin Blang Bladeh

September 28, 2022

Tren

  • Politeknik Negeri Lhokseumawe Gelar Seminar Nasional Ke-6

    Politeknik Negeri Lhokseumawe Gelar Seminar Nasional Ke-6

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Muslem Hamidi Jadi Pembicara pada Musyawarah Rakyat ke-23 Provinsi Aceh

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Lintas Media

© 2022 Lintasmedia.co - Informasi dalam genggaman.

  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

© 2023 Lintasmedia.co - Proudly powered by Altekno Digital Multimedia.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial

© 2023 Lintasmedia.co - Proudly powered by Altekno Digital Multimedia.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In